Bismillaahirrahmaannirraahiim.
Salam kenal semua, saya Galuh Tyas Utami. Saat menulis entri pertama ini, saya berusia 27 tahun. Bukan waktu yang singkat untuk memiliki kisah-kisah dan pemikiran menarik, bukan? Ada banyak hal yang insya Allah akan saya bagikan melalui blog ini. Mudah-mudahan semua bermanfaat baik bagi Anda yang membacanya.
Jadi, bersiaplah! :D